Tim PhysioActive

background image single team member

Alya Qisty Safirah

Physiotherapist, Musculoskeletal Physiotherapist

Alya Qisty Safirah

Physiotherapist, Musculoskeletal Physiotherapist

Tentang Alya

Lahir dan besar di Makassar. Lulus kuliah D-III Fisioterapi di Poltekkes Kemenkes Makassar tahun 2021, lalu melanjutkan studi S1 fisioterapi dan profesi fisioterapi di Universitas Esa unggul Jakarta.

Alya adalah seorang fisioterapis yang memiliki minat besar dibidang muskuloskeletal, terutama kasus back pain dan masalah postural. Sejak memulai kariernya pada tahun 2023, Alya aktif menangani berbagai kondisi muskuloskeletal.

Diluar profesinya sebagai fisioterapis, Alya adalah seorang istri dan ibu yang senang menghabiskan waktu bersama keluarga. Ia sangat senang memasak untuk keluarganya dan menjadikan momen memasak sebagai cara untuk memberikan kebahagiaan bagi orang-orang terdekatnya.